Triase adalah proses memilah pasien berdasarkan beratnya penyakit atau cedera (kegawatdaruratan) untuk menentukan kecepatan dan jenis penanganannya terutama kepada korban yang dalam kondisi kritis atau emergensi sehingga nyawa korban dapat diselamatkan. Berikut adalah proses Sistem Triase Instalasi Gawat Darurat 24 Jam RSUD Dr. Pirngadi Kota Medan